Langkah-langkah menginstall DNS Server di Ubuntu.
1. Install dulu daemon bind nya (software untuk dns di linux adalah bind9)
#apt-get install bind9
2. Ganti DNS di server anda dengan IP anda, misalnya ip anda 192.168.10.1 caranya:
#nano /etc/resolv.conf
– tulis perintah dibawah berikut
nameserver 192.168.10.1
– berakhir di atas tulisan ini
simpan dengan menekan ctrl+x tekan y kemudian enter
3.
coba sekarang cek browsing diclient ganti DNS 1 nya make ip server Anda
dan dns 2 nya kosongin aja. kalo Anda berhasil browsing maka, install
dns Anda telah berhasil.
Cara Buat Domain.
1. Setelah buat dns, lanjut dengan mengedit file named.conf
#nano /etc/bind/named.conf
2. Dibagian paling bawah tulis konfigurasi berikut:
– mulai nulis di bagian paling bawah
zone "domainanda.com" {
type master;
file "db.domainanda";
};
zone "10.168.192.in-addr.arpa" {
type master;
file "db.ipadrs";
};
– berakhir diatas tulisan ini
simpan dengan menekan ctrl+x tekan y kemudian enter
Ket:
- Untuk bagian zone "domainanda.com" hanya permisalan saja
-
Untuk bagian zone "10.168.192.in-addr.arpa" angka disini adalah ip
address komputer server yang dibalik. disitu hanya contoh saja. misalnya
seperti ini, ip server anda 192.168.10.1 maka diambil tiga angka
didepan dan dibalik jadi 10.168.192 .
3. Pindahkan posisi kita ke folder /var/cache/bind
#cd /var/cache/bind
4. Buat file db.domain
#nano db.domainanda
– copy kan tulisan dibawah
; domainanda.com
$TTL 604800
@ IN SOA ns1.domainlo.com. root.domainlo.com. (
2006020201 ; Serial
604800 ; Refresh
86400 ; Retry
2419200 ; Expire
604800); Negative Cache TTL
;
@ IN NS domainlo.com
@ IN A 192.168.10.1
www IN A 192.168.168.1
ns1 IN A 192.168.168.1
;mail IN A 192.168.0.2 ; kalo punya server email selain server ini.
ftp IN A 192.168.168.1 ; ini kalo server lo juga ada ftpnya
;client1 IN A 192.168.168.1 ; We connect to client1 very often.
– berakhir diatas tulisan ini
simpan dengan menekan ctrl+x tekan y kemudian enter.
5. Buat file db.ipadrs
– copy tulisan dibawah
; domainanda.com
$TTL 604800
@ IN SOA ns1.domainanda.com. root.domainanda.com. (
2006020201 ; Serial
604800 ; Refresh
86400 ; Retry
2419200 ; Expire
604800); Negative Cache TTL
;
@ IN NS ns1
ns1 IN PTR 192.168.10.1
1 IN PTR ns1
1 IN PTR ns1.domainanda.com
– berakhir diatas tulisan ini
simpan make ctrl+x tekan y kemudian enter
ket:
Angka 1 pada dua bagian terakhir yang bersebelahan dengan IN adalah
angka belakang pada ip address. jadi kalo ip address server lo
192.168.168.10 , maka ditulis 10 . Disini permisalan ip address server
kita akhirannya 1.
6. Setting file resolv.conf
#nano /etc/resolv.conf
– tulis bagian dibawah
search domainanda.com
nameserver 192.168.10.1
domain domainlo.com
domain www.domainanda.com
– berakhir diatas tulisan ini
simpan dengan ctrl+x tekan y kemudian enter.
7. Buat file options di folder /etc/network
# nano /etc/network/options
– isikan seperti dibawah ini
ip_forward = yes
spoofprotect = yes
syncookies = no
– berakhir disini
simpan dengan ctrl+x tekan y kemudian enter.
8. Edit juga file hosts di folder /etc
#nano /etc/hosts
– tambahkan dibawahnya
192.168.168.1 domainanda.com
– berakhir diatas tulisan ini
simpan dengan ctrl+x tekan y kemudian enter.
9. Restart program bind dan network nya
#/etc/init.d/bind9 restart
#/etc/init.d/networking restart
10. Test dengan perintah
#dig domainanda.com
Sekian KONFIGURASI DNS SERVER DI UBUNTU 11.10
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar